Rancang Bangun Aplikasi Pengingat Tilawah guna Implementasi pada Organisasi Mentoring

Penulis

  • Dhani Fitriansyah STT Terpadu Nurul Fikri
  • Amalia Rahmah STT Terpadu Nurul Fikri

DOI:

https://doi.org/10.54914/jit.v5i2.202

Kata Kunci:

Kholas, Reminder, Tilawah

Abstrak

Besarnya pahala dan manfaat dari tilawah memotivasi umat muslim untuk dapat tilawah setiap hari. Akan tetapi dengan tingkat mobilitas yang tinggi menyebabkan kita lupa untuk tilawah setiap harinya. Tugas Akhir ini membahas tentang pembangunan aplikasi reminder tilawah berbasis Android yang bernama “Kholasâ€. Fungsi dari aplikasi ini adalah untuk mengingatkan penggunanya untuk mencapai target tilawah yang telah ditentukan oleh penggunanya dalam sehari. Metode yang penulis gunakan dalam membangun aplikasi ini menggunakan metode Waterfall. Metode ini dipilih dengan alasan agar setiap tahapan dapat berjalan terlebih dahulu sebelum menuju ke tahap selanjutnya. Dengan hadirnya aplikasi ini diharapkan dapat membantu penggunanya untuk senantiasa konsisten untuk tilawah setiap harinya.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

HR. Tirmidzi dan dishahihkan di dalam kitab Shahih Al Jami’, no. 6469.

R. Sulistya, “Manfaat Membaca Al-Quran bagi Kesehatan,†Jakarta: Republika, 2017.

"Number of Available Applications in the Google Play Store from December 2009 to March 2019,†Statista, 2 Mei 2019, [Online]. Available: https://www.statista.com/statistics/266210/number-of-available-applications-in-the- google-play-store/

Unduhan

Diterbitkan

12-09-2019

Cara Mengutip

Fitriansyah, D., & Rahmah, A. (2019). Rancang Bangun Aplikasi Pengingat Tilawah guna Implementasi pada Organisasi Mentoring. Jurnal Informatika Terpadu, 5(2), 56–64. https://doi.org/10.54914/jit.v5i2.202

Terbitan

Bagian

Artikel

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama