SISTEM PENGOLAHAN KSP (KOPERASI SIMPAN PINJAM) KARYAWAN MANDALA SEJAHTERA BERSAMA
DOI:
https://doi.org/10.54914/jtt.v5i1.150Abstrak
Didalam perkembangan teknologi yang banyak memberikan perubahan dalam kehidupan manusia dan semakin modernnya tingkat kehidupan manusia, maka semakin canggih untuk mengatasi masalah-masalah yang dihadapi semakin besar suatu organisasi maka semakin besar atau kompleks pengolahan sistem informasinya dan semakin berkembang suatu organisasi maka data yang diolah semakin banyak dan variasi. Sehingga membutuhkan pengolahan data yang cepat dengan mengkaitkan teknologi informasi atau pengunaan komputer (komputerisasi) dalam memudahkan pekerjaan, transaksi penjualan kredit atau peminjaman bagi para karyawan bisa mendapat cicilan pembayaran dengan cara yang mudah untuk mengembangkan segala macam masalah berbentuk usaha, tujuan penelitian ini untuk mengetahui sistem pengkreditan pada KSP (Koperasi Simpan Pinjam) bagi Karyawan mandala sejahtera bersama. Adapu metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kulitatif diantaranya pengumpulan data dengan cara mempelajari dokumen yang berkaitan dengan masalah penelitian seperti observasi dan wawancara.manfaat dari penelitian ini diharapkan bahan pertimbangan dan masukan dilingkungan perusahan mandala sejahtera bersama sehingga pengolahan atau pencatatan peminjaman di KSP mandala sejahtera bersama lebih efektif.
Unduhan
Referensi
Sutarbi, Tata. 2005. Sistem Informasi
Manajemen. Jakarta (ID) : Andi.
Heryanto, Imam. Membuat Database Dengan Microsof Access. Bandung : Informatika, 2009.
Jogiyanto. Sistem Teknologi Informasi. Yogyakarta : Penerbit Andi, 2006.
Komputer, Wahana. 2009. Panduan Praktis Microsoft Visio 2007. Yogyakarta : CV Andi Offset.
Arifir,Johar(2009). Komputer Akuntansi Koperasi Simpan Pinjam dengan Microsoft Excel. Jakarta: PT Media Komputindo.
Djoko Muljono(2012). Buku Pintar Strategi Bisnis Koperasi Simpan Pinjam. Yogyakarta: Andi Offset.
Widiyanti dan Sunindhia(2003). Koperasi dan Perekonomian Indonesia. Jakarta : PT Rineka Cipta.
Munawar . Pemodelan UML Berorientasi Objek. Jakarta : Andy Jogyakarta, 2007.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2019 Sarwindah . sarwindah
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.